wanitaindonesia.co – Duduk seharian di depan laptop membuat pergerakan tubuh berkurang. Itulah persoaan dunia yang terjadi saat ini. Jajak pendapat yang dilakukan oleh WebMD, setengah pembaca wanita dan seperempat pembaca pria mengalami peningkatan berat badan selama masa pandemi.
Coba 3 brand busana aktif yang menyediakan banyak ururan hingga hingga ukuran besar ini. Siapapun bisa pakai. Men sana in corpore sano.
1. Kin & Ally
Foto: Dok. Kin + Ally
2. Pluffy’s Choice
Foto: Dok. Pluffy’s Choice
Berawal dari produksi baju dalam, Pluffy’s Choice kini memproduksi pakaian olahraga berupa leggings, celana pendek olah raga, tank top, bike pants, dan body suit. Jenis produk yang banyak menjadikan Pluffy’s Choice tepat sebagai tempat berburu active wear untuk bersepeda, yoga, pilates, zhumba, fitness, dan sebagainya. Body suit ditawarkan dengan bentuk tanpa lengan, lengan pendek, ataupun lengan panjang, menyediakan opsi untuk Anda yang belum pede dengan bentuk lengan.
Tertarik? Langsung kunjungi gerai resmi di Shopee.
3. Xexymix Indonesia
Foto: Dok. Instagram Neysa Soediro